Cara Mudah Install CWM Android

install ClockWorkMod (CWM) recovery


Syarat-syarat Install CWM Recovery:
>Pastikan Ponsel atau handphone anda sudah menjalankan android gingerbread 2.3.4

 >File CWM Recovery (Cari dan Download Sendiri.hehe)

Berikut Langkah-langkah Cara Mudah Install CWM Recovery :
>Ubah nama file CWM Recovery nya jadi " Update " ( berformat .zip )
>Taruh file Update.zip ( yang sudah diubah tadi ) ke sdcard.
( Taruh diluar saja file nya, jangan di dalam folder lain )
>Masuk ke menu Recovery Gingerbread dengan cara :
( Matikan Device, kemudian tekan tombol Home + Power, tahan 5 detik - sampai masuk mode recovery )
>Pilih " instal update " di menu recovery nya hingga proses selesai dan complete
>Reboot
>Matikan lagi devicenya, masuk ulang ke menu Recovery
>Selamat., CWM Recovery telah terinstal di handphone android anda

Note :
*untuk tidak melakukan proses ini jika hp masih menjalankan sistem
operasi android Froyo

Anda sedang membaca artikel tentang Cara Mudah Install CWM Android dan anda bisa menemukan artikel Cara Mudah Install CWM Android ini dengan url http://alul92.blogspot.com/2012/12/cara-mudah-install-cwm-android.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Cara Mudah Install CWM Android ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Cara Mudah Install CWM Android sumbernya.
 

Alul92 Copyright © 2011-2012 | Powered by Blogger